Selamat Datang Di Blog Yang Penuh Hikmah

Pantang Menyerah Dalam Hidup

Senin, 11 April 20160 komentar

Banyak sekali di Zaman sekarang ini manusia terjerumus kedalam keputus asa an dalam menghadapi problem kehidupan, seperti ungkapan :

"Saya sudah berusaha mencari pekerjaan tetap saya jadi pengangguran..."
"Saya sudah menjadi suami yang baik.... tapi istri saya ga pernah mengerti....."
"Saya sudah Berdagang tapi bangkrut terus...."
"Saya ingin punya jabatan tapi ga pernah kesampaian...... Kesel saya.."
"Saya sudah mencari jodoh tapi gagal teruss..."
"Saya menjadi istri yang baik tapi suami saya malah selingkuh.../ kalau nikah lagi bukan selingkuh"
"Istri saya Duiiiiit aja pikirannya... saya stress''
"Melihat orang mah gampang nyari duitnya... engga kaya saya.. sulitnya minta ampun..."

DLL PROBLEM KEHIDUPAN....

Jangan pernah berkecil hati wahai saudaraku.... DUNIA GA BAKAL KIAMAT GARA2 KITA MENDAPAT PROBLEM TERSEBUT..... JANGAN KOTORI AKAL, MATA DAN HATI ANDA DENGAN SESUATU YANG MEMPONIS HIDUP ANDA SIAL... SEMUANYA MASIH BANYAK KESEMPATAN... TINGGAL KITANYA MAU PERCAYA ATAU TIDAK DENGAN KUASA ALLOH..... COBA RENUNGKAN.... :

"BILA MANUSIA SEMUANYA TIDAK MAU BERSYUKUR TETAP ALLOH SELALU MEMBERIKAN ANUGRAHNYA DAN ITUPUN TIDAK MENGURANGI ATAS YANG DIIBERIKAN KE MANUSIA..."

"BILA MANUSIA SEMUANYA BERSYUKUR ATAS PEMBERIAN ALLOH, ITUPUN TIDAK AKAN MENAMBAH KEMAHA BESARAN ALLOH...."

"ALLOH SELALU MENGHARAPKAN MANUSIA DIJALANNYA DAN MENGIKUTI ATURAN MAINNYA..."

"JANGAN PERNAH MEMPONIS HIDUP KITA... KARENA SETANNYA INGINNYA SEPERTI ITU"...

JADILAH MANUSIA SEWAJARNYA... MANFAATKANLAH WAKTU... SEBELUM WAKTU MENINGGAL KAN MU.... SEMAKIN KITA MELANGKAH... TETAP MAUT AKAN MENJEMPUT.....

UJIAN YANG KITA TERIMA ITU ADALAH TUJUANNYA TIADA LAIN ADALAH AGAR DIRI KITA PINTER DALAM MENGHADAPI KEHIDUPAN...



Share this article :
 
Support : Cara Gampang | Creating Website | Johny Template | Mas Templatea | Pusat Promosi
Copyright © 2011. MUQORROBAH - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modify by CaraGampang.Com
Proudly powered by Blogger